Kemdikbud RI dukung Pameran Warna Warna Volume 2 Pusparagam Seni Disabilitas
Salam Budaya, Bapak Hilma Farid selaku Direktur Jenderal Kebudayaan Kemdikbud RI menyampaikan Pameran Warna-Warna Volume 2 Pusparagam Seni Disabilitas adalah perayaan keberagaman inklusifitas dan kreativitas. View this post on Instagram A post shared by Warna-Warna (@pameranwarnawarna) Sebagai kelanjutan dari volume pertama pada tahun 2018, pameran kali ini menampilkan karya-karya 25 seniman difabel dari berbagai kota di Indonesia. Mereka menghadirkan perspektif unik melalui kolaborasi yang menguatkan jejaring seni disabilitas....
Read more